Bani Cyber Blog - Sebelum membahas review mengenai situs URL Shortener dengan rate tertinggi untuk visitor indonesia, alangkah baiknya kita mengulik kembali apa itu URL Shortener.
Menurut saya sendiri, Situs URL Shortener memang lumrah digunakan untuk memendekkan URL agar lebih ramping. Namun dengan semakin berkembangnya kemajuan bisnis, dengan memendekkan URL kamu bisa menghasilkan DOLAR.
Khususnya buat kamu yang mengelola situs download aplikasi. Yaitu dengan menggunakannya sebagai media perantara viewer dan file. Ketika viewer situs mu membuka link tersebut, maka kamu akan dapat kepingan dolar.
OK, langsung saja kita review apa saja situs url shortener dengan rate tertinggi untuk viewer indonesia. Mari simak.
1. SAFELINKU
Situs Pemendek URL ini berasal dari Indonesia. Situs ini terkenal dengan Rate nya yang jauh diatas situs sejenis. Kita tahu, akhir tahun 2020 hingga sekarang nilai tukar Rupiah terhadap Dolar semakin merosot parah. Namun, tidak mempengaruhi rate pada Safelinku.
Apakah safelinku legit? Jangan khawatir, situs ini sangat aman. Dan, safelinku juga memiliki grup facebook khusus untuk member Safelinku. Di dalam grup kamu bisa mengetahui testimoni mengenai grup ini.
Baiklah kali ini saya akan bagikan review mengenai situs URL Shortener ini. Berikut reviewnya.
Melalui : Paypal, Pulsa, Bank Transfer, Bitcoin
Min Payout : $5.00
Rate : $10/1000 view (mengalami kenaikan 100% semenjak beberapa tahun)
Refferal : 10%
Daftar : https://safelinku.com/signup
2. LINKSHRINK (Udah Koid)
Linkshrink.net, siapa yang tidak kenal dengan situs penyedia pemendek url satu ini. Bagi sebagian pemilik blog/situs download pasti udah gak asing lagi, bukan? Linkshrink.net ialah penyedia pemendek url yang memberi rate tinggi untuk publisher nya, khususnya indonesia.
Melalui : Paypal, Payooner, Bitcoin, Crypto Wallet, Litecoin
Min Payout : $5.00
Rate : $2.00/1000 view
Referral : 20%
Daftar : http://linkshrink.net/join
3. OUO.IO
Melalui : Paypal, Payeer, Payoneer
Min Payout : $5
Rate : $1.50/1000 view
Referral : 20%
Daftar : https://ouo.io/auth/signup
4. ICUTLINK
Melalui : Paypal
Min Payout : $3
Rate : $2.80/1000 view (mengalami penurunan 45%)
Referral : 10%
Daftar : https://icutlink.com/auth/signup
5. OKE.IO
Melalui : Paypal, Skrill, Bitcoin
Min Payout : $5
Rate : $1.40/1000 view
Referral : 20%
Daftar : https://oke.io/auth/signup
Baiklah, mungkin inilah akhir dari artikel ini. Jika masih ada yang masih dipertanyakan dari ulasan tersebut, bisa langsung cek situsnya dan buktikan review saya. Sekian informasi kali ini, wasalamualaikum.
Al Bani HR Wednesday, March 6, 2019 Layanan Iklan Top Situs
Berlangganan via Email
Berlangganan artikel via email agar kamu mendapatkan info mengenai update artikel dari blog ini via email.
Post a Comment